PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KUMON UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA

https://doi.org/10.53090/jlinear.v4i1.158

Authors

  • Moh. Fadly A. Dg. Matona Pendidikan Matematika Universitas Tompotika Luwuk Banggai

Keywords:

Kumon, Pemahaman Konsep, Aritmatika Sosial

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematika pada pokok bahasan aritmatika sosial di kelas VII MTs Alkhairaat Luwuk dengan penerapan model pembelajaran kumon. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas   yang dilakukan secara kolaboratif, dimana subjek penelitian adalah peserta didik kelas VII A  berjumlah 12 peserta didik. Tindakan ini dilaksanakan dalam dua siklus. Instrumen yang digunakan berupa lembar observasi dan Test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematik peserta didik yang terdiri tiga indikator, (1) Menyatakan ulang sebuah konsep, (2) menggunakan, memanfaatkan dan memilih prosedur atau operasi tertentu, (3) Mengaplikasikan konsep atau algoritma kedalam pemecahan masalah. Nilai rata-rata kelas melalui tes pemhaman konsep matematika Pada siklus I  adalah 61,11 dan meningkat menjadi 80,93 pada siklus II. Sehingga, penerapan model pembelajaran kumon dapat meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematika peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afrilianto, M.2012. Peningkatan Pemahaman Konsep dan Kompetensi Strategis Matematis Siswa SMP dengan Pedekatan Metaphorical Thingking. Jurnal lmiah Program Studi Matematika STIKIP Siliwangi Bandung Vol. 1 No. 3 Hal 192-202.

Arikunto, Suharsimi, dkk. (2007). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Arikunto, Suharsimi (2013). Prosedur Penelitian (Suatu pendekatan Praktis): PT Rineka Cipta.

Depdiknas. (2006). Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik IndonesiaTentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Jakarta: Depdiknas.

Huda, Miftahul. 2014. Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran: Isu-isu Metodis da Paragmatis. Yogyakarta: Pustaka Jakarta.

Hulukati, Evi. 2005. Mengembangkan Kemampuan Komunikasi dan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SMP Melalui Model Pembelajaran Generatif. Disertasi. UPI.

Junaidi dan Arsina, Y. 2013/ Pengaruh Metode Pembelajaran Kumon Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa di Kelas VII MTsN Sigli pada Materi Limas Tahun Pelajaran 2011/2012. Jurnal Sains Riset. 3(1), 1 – 8.

Karyanti. 2017. Pengaruh Model Pembelajara Kumon Terhadap Pemahaman Matematis Ditinjau Dari Gaya Kognitif Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Matematika Kelas VIII SMP Negeri Satu Atap 4 Pesawaran. Skrisipsi. IAIN Raden Intan Lampung.

Kumon, Toru. 2006. Pembelajaran Metode Kumon. Jakarta: PT. KIE Indonesia.

Lestari, Karunia Eka dkk. 2015. Penelitian Penddikan Matematika. Bandung: PT Refika Aditama.

Mundilarto, Rustam. 2004. Penelitian Tindakan Kelas.Jakarta: Diektorat Pembinaan Pendidikan Tenaga Kependidikan dan Ketenagaan Perguruan Tinggi Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Nancy Ukai. The Kumon Approach To Teaching and Learning, The Journal of Japanese Studies, Vol.20, No.1, 1994.

Nurhanifa, Siti. 2017. Penerapan Metode Kumon Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri 46 LubukLinggau Tahun Pelajaran 2017/2018. Artikel Ilmiah. STIKIP-PGRI Lubuk Linggau.

Nurjaman, Adi. 2014. Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematik Siswa SMP Melalui Model Pembelajaran Tipe Koperatif Thingk-Pair-Share. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika Volume 1. Stikip Siliwangi Bandung.

Thoha, M. C. (2001). Teknik Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Usman, Fatima. 2013. Meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika melalui model problem based learning materi sistem persamaan linear kelas x1 di sma negeri 1 luwuk kecamatan luwuk kabupaten banggai. Tesis.UNG.

Downloads

Published

2020-03-27

How to Cite

Matona, M. F. A. D. . . (2020). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KUMON UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA. Linear : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 76–81. https://doi.org/10.53090/jlinear.v4i1.158

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.