KAJIAN PENGELOLAAN SAMPAH DI LUWUK SELATAN KABUPATEN BANGGAI

https://doi.org/10.55114/siparstika.v1i1.264

Authors

  • ANDI ALAUDDIN LABASO TEKNIK ARSITEKTUR
  • Diah Hariyami Program Studi Teknik Sipil, FakultasTeknik , Universitas Tompotika Luwuk

Keywords:

Pengelolaan sampah, lingkungan, kabupaten Banggai

Abstract

Pengolahan sampah di Kabupaten Banggai belum maksimal sehingga menimbulkan berbagai permasalahan lingkungan, sehingga perlu solusi penangan pengelolaan sampah 3R (reduce, reuse dan recycle). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui permasalahan dan solusi pengolahan sampah yang ramah lingkungan di Kabupaten Banggai. Penelitian dilakukan sejak bulan Oktober – November tahun 2017 di Kecamatan Luwuk Selatan, Kabupaten Banggai. Data yang digunakan berupa hasil wawancara dan questioner dari 50 kepala keluarga. Hasil kajian menunjukan bahwa adanya keterbatasan sarana dan prasarana serta belum efektif dan efisiennya pengelolaan sampah. Selain itu, masyarakat belum memahami nilai ekonomis dari hasil pengelolaan sampah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bahana, A., & Yuniningsih, T. (2018). Analisis Pengelolaan Sampah Di Kecamatan Pedurungan Koa Semarang. Journal of Public Policy and Management Review, 7(4), 153-165.

BPS Banggai. 2019. Kabupaten Banggai dalam angka 2018.

Lumbantobing, T. P. (2013). Analisis Jumlah Timbulan Sampah Kecamatan Medan Tembung Kota Medan (Skripsi, UNIMED).

Prasetiyo, A. T. (2017). Studi Evaluasi Pembangkit Listrik Tenaga Sampah Di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Bantargebang. Jurnal Online Mahasiswa (Jom) Bidang Teknik Elektro, 1(1).

Rao, J. N. K., & Shao, J. (1996). On balanced half-sample variance estimation in stratified random sampling. Journal of the American Statistical Association, 91(433), 343-348.

SNI 19-3242. 1994, Tata Cara Pengelolaan Sampah Pemukiman, Departemen Pekerjaan Umum, Kementerian Pekerjaan Umum Republik Indonesia.

SNI T-131-1990-F. 1991, Tata Cara Pengolahan Teknik Sampah Perkotaan, Departemen Pekerjaan Umum, Kementerian Pekerjaan Umum Republik Indonesia.

Wahyudi, J., Prayitno, H. T., & Astuti, A. D. (2018). Pemanfaatan limbah plastik sebagai bahan baku pembuatan bahan bakar alternatif. Jurnal Litbang: Media Informasi Penelitian, Pengembangan dan IPTEK, 14(1), 58-67.

Kurniaty, Y., Nararaya, W. H. B., Turawan, R. N., & Nurmuhamad, F. (2016). Mengefektifkan Pemisahan Jenis Sampah Sebagai Upaya Pengelolaan Sampah Terpadu Di Kota Magelang. Varia Justicia, 12(1), 135-150.

Downloads

Published

2022-01-19

How to Cite

LABASO, A. A., & Hariyami, D. . (2022). KAJIAN PENGELOLAAN SAMPAH DI LUWUK SELATAN KABUPATEN BANGGAI. SIPARSTIKA: Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Teknik , 1(1), 19–23. https://doi.org/10.55114/siparstika.v1i1.264