AKADEMI MUSIK DENGAN GAYA ARSITEKTUR METAFORA DI KOTA LUWUK
https://doi.org/10.55114/siparstika.v1i1.262
Keywords:
Akademi Musik, Gaya Arsitektur Metafora, Kota LuwukAbstract
Kota Luwuk merupakan salah satu kota di Indonesia yang terletak timur Sulawesi tengah dengan masih kekurangan potensi dalam pengembangan pendidikan dibidang musik, tanpa kita sadari sangat banyak siswa yang mempunyai bakat tetapi tidak di kembangkan, Namun perkembangan yang ada belum sepenuhnya diimbangi dengan sarana dan fasilitas yang tersedia karena masih banyaknya kekurangan dan beberapa kendala yang dihadapi, antara lain masih kurangnya peralatan musik dalam pelaksanaan praktek bermusik, sistem akustikal bangunan yang kurang memadai, tidak adanya ruang-ruang khusus sebagai penunjang pendidikan dan pelayanan akibat ukuran gedung yang sangat kecil dan sempit, ditambah lagi lokasi site yang kurang strategis serta nilai finansial pendidikan yang hanya dapat dijangkau oleh kalangan menengah keatas. Akibatnya banyak pula dari siswa yang ada pada sekolah musik ini yang tidak dapat melanjutkan studi pendidikannya, demikian pula pada wadah pendidikan musik lainnya yang ada di kota Luwuk, Akademi Musik yaitu lembaga pendidikan tinggi yang mendidik tenaga profesional dalam bidang ilmu atau seni musik dimana obyek tidak hanya berfungsi sebagai wadah kegiatan seni musik namun juga berfungsi sebagai lembaga pendidikan tinggi musik dimana pendidikan bersifat formal dan mengarah pada penciptaan tenaga profesional di bidang music, perencanaan Akademi Musik dengan Gaya Arsitektur Metafora Di Kota Luwuk ini diharapkan dapat menjadi acuan dalam pengembangan pendidikan musik khususnya dalam menciptakan elemen-elemen pendukung bangunan dan fasilitas memadai yang mampu memenuhi kebutuhan sebuah wadah akademi musik serta orientasinya dalam melahirkan tenaga kerja yang mandiri dan menguasai keterampilan yang professional.
Downloads
References
Aisah, S. (2018). Pendapat Mahasiswa Program Studi Pendidikan Seni Rupa Terhadap Peranan Ppl Dalam Pembentukkan Kompetensi Profesional Calon Guru (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Makassar).
Atmaja, T. L. (2018). Pembuatan Website Pariwisata Kota Luwuk, Sulawesi Tengah, Indonesia.
Charles Jenks Tahun 1970, Arsitektur Metafora
Da Costa, L., Mulyadi, L., & Ujianto, B. T. (2020). Galeri Seni Rupa Tema: Arsitektur Metafora. Pengilon: Jurnal Arsitektur, 4(01), 87-100.
Ernest Neufert, Data Arsitek edisi jilid 1, Edisi 33, Manusia dan Ukuran
Ernest Neufert, Data Arsitek edisi jilid 2, Edisi 33, Bangunan Aula, Hal
Harmanta, H., Ashadi, A., & Hakim, L. (2019). Penerapan Konsep Metafora Pada Desain Bangunan Sport Club. PURWARUPA Jurnal Arsitektur, 3(1), 65-70.
K., Triratma, B., & Yuliarso, H Doctoral dissertation, Institut Teknologi Sepuluh Nopember).
Kolanus, M., Mononimbar, W., & Gosal, P. H. (2018). Manado Music Center. Matafora Arsitektur. Media Matrasain, 15(2), 18-26.
Nur Aini, I. F. (2015). Akademi Musik Surabaya (
Panggabean, E. (2015). Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Lokasi Perumahan Ideal Menggunakan Metode Fuzzy Simple Additive Weighting. Jurnal Times, 4(1), 13-17
Prasetyo, I. A. (2011). Landasan Konseptual Perencanaan Dan Perancangan Akademi Musik Ymi Di Yogyakarta Sebagai Ungkapan Ekspresi Bentuk Dari Elemen-Elemen Musik Melalui Pendekatan Semiotika (Doctoral Dissertation, Uajy).
Pratasik, A. I. (2011). Arsitektur Pintar. Media Matrasain, 8(2).
Sapitri, H. I., Mauliani, L., & Sari, Y. (2019). Penerapan Konsep Arsitektur Metafora pada bangunan Pusat Mode dan Kecantikan Anne Avantie. PURWARUPA Jurnal Arsitektur, 3(3), 241-246.
Sugiarto, O.. (2018). Penerapan Arsitektur Metafora Konkret Pada Bentuk Dan Tampilan Bangunan Pusat Sinema Indonesia Di Surakarta. Senthong, 1(2).
Sundari, S. S., & Pramana, H. J. (2016). Perancangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Instruktur Musik dengan Metode Analytical Hierarchy Process. Creative Information Technology Journal, 3(2), 126-134.
Tuanaya, T. A. (2007). Gedung Pertunjukan Musik (Konser) Indoor di Jakarta Ekspresi Penerapan Struktur Bentang Lebar pada Penampilan Bangunan.
Vensensia, M., Waani, J. O., & Punuh, C. S. (2018). Akademi Dan Konservatori Seni Musik Di Manado. Gestalt dalam Arsitektur. Jurnal Arsitektur DASENG, 7(2), 35-45.
Yuniastuti, T., & Murti, D. A. K. (2019). Pengaruh perubahan fungsi bangunan pada bentuk bangunan Bangsal Banjar Andhap Dalem Mangkubumen Yogyakarta. Jurnal Arsitektur Pendapa, 2(1), 20-34.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Poppy Mangundap, Purnomo S. Hadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.